Martabak Mini Gurih - Marimasak

MARTABAK TELUR MINI .

Marimasak
.
Bahan:
- 20 bh kulit lumpia, siap pakai.
.
Isian:
- 3 bh telur bebek+1 bh telur ayam
- 150 gr daging sapi,cincang
*bisa diganti kornet/smooked beef
- 5 batang Daun bawang
- 1/2 bh bawang bombay,cincang
- 3 bh bawang putih,cincang
- 3 bh bawang merah,cincang
- Merica,secukupnya
- Kaldu bubuk,garam secukupnya
- 1/2 sdt bubuk kari(optional)
.
Perekat:
- Telur kocong atau
- Tepung terigu dilarutkan dg sedikit air(kental)
.
Caranya:
- Kocok semua telur, bumbui garam,kaldu bubuk, merica, bubuk kari, sisihkan
- Tumis bawang2an masukan daging,setelah matang masukan telur kocok, masak stgh matang, matikan api
- Masukan daun bawang aduk rata
- Ambil 2 lembar kulit lumpia(tumpuk)
Lalu masukan 1sdm isian, lipat membentuk amplop
- rekatkan lalu goreng dg minyak panas api kecil.
.
#resep #resepmasakan #resepmakanan #resepyummy #resepmasakanindonesia #resepdapur #resepmasakannusantara

Comments

Post a Comment

Slider Section

Visitor

Online

Related Post